Assalamu'alaikum teman teman semua....
Apa kabarnya?? semoga dalam keadaan sehat wal afiat ya. Amiiiiiin.
untuk pembahasan soal kali ini, penulis akan membahas tentang persamaan kuadrat. Mari disimak pembahasannya berikut ini.
1. Bentuk umum
bentuk umum persamaan kuadrat, ditunjukkan sebagai berikut .
Ada 3 cara yang akan dipelajari untuk mencari akar akar persamaan kuadrat , yaitu memfaktorkan, melengkapkan kuadrat, dan mencari dengan rumus . mari disimak satu persatu sesuai pembahasan berikut ini.
untuk contoh soalnya, silahkan simak contoh berikut ini .
jawabannya,,,
Nah , itu dia cara pertama untuk mencari akar akar persamaan kuadrat dengan cara memfaktorkan . selanjutnya kita akan menggunakan cara kedua untuk mendapat akar akar dari suatu persamaan kuadrat dengan cara melengkapkan kuadrat. mari disimak .
silahkan disimak contoh soal berikut ini .
contoh soal kedua , mari disimak ....
itu tadi cara mencari akar akar persamaan kuadrat dengan melengkapkan bentuk kuadrat . nah cara yang ketiga adalah mencarinya dengan rumus . nah silahkan disimak cara berikut ini .
mari , disimak ccara mencari akar akar suatu persamaan kuadrat dengan menggunakan rumus . silahkan simak contoh nya berikut ini.
itulah tadi contoh soal dan pembahasan persamaan kuadrat.
semoga membantu ya.... :)
gimana kawan??
cukup membantu tidak???
baca juga artikel lainnya...
- contoh soal dan pembahasan barisan geometri
- soal dan pembahasan barisan aritmatika
-mencari mean, median, modus dan kuartil
Ikuti materi ini lagi dan download soalnya ?? klik disini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar